Keluarga Besar SMAN 1 Hu’u, Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Adha 1445, Minal Aidzin Walfaidin

Foto, Kepala Sekolah SMAN 1 Hu’u, Titi Sumantri, S.S

 

 

ChanelNtbNews, Dompu, NTB – Asal mula Idul Adha berasal dari kisah Nabi Ibrahim yang bersedia mengorbankan putranya, Ismail, sebagai bentuk ketaatan kepada perintah Allah SWT

 

Namun, pada saat terakhir, Allah menggantikan Ismail dengan seekor domba. Kisah ini mengandung makna simbolis yang mendalam tentang ketaatan, pengorbanan, dan kepercayaan kepada Tuhan.

 

Dalam konteks perayaan Idul Adha, pengorbanan hewan kurban menjadi simbol dari pengorbanan yang lebih besar dan lebih mendalam yang harus dilakukan oleh setiap individu.

 

Pengorbanan ini mengajarkan umat Muslim tentang pentingnya memberikan yang terbaik dari diri mereka sendiri, baik dalam bentuk waktu, tenaga, maupun harta, demi kesejahteraan bersama dan kepatuhan kepada ajaran agama.

 

Dimomen Pengorbanan ini, Kepala Sekolah, Titi Sumantri, S.S, Beserta Keluarga Besar SMAN 1 Hu’u, Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Adha 1445 H, Tahun 2024

 

MINAL AIDZIN WALFAIDIN, MOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN 

 

Penulis : IW 

image_pdfimage_print